Wednesday 24 September 2014

cara membuat gulai ikan nila orang minang

Bahan-bahan:
1 buah jahesebesar ibu jari
1 buah Laos sebesar ibu jari
2 siung bawang putih
10 butir bawang merah
1 helai daun kunyit
1 batang serai
2 helai daun jeruk purut
1 helai daun salam
1/4 kg santan
1 ons cabe
1 kilo ikan nila
asam kandih
campuran misal tahu,tempe,kentang,terong

 cara kerja:
 1. Campurkan jahe,serei yang sudah di tokok,kunyit,diulek/giling sampai halus dan tambahkan 5 siung bawang merah dan 2 siung bawang putih ke ulekkan tadi
2. nyalakan api dan masukkan ke kuali ulekkan bumbu tadi
3. campur dengan santan 1/4 kg dan air 1 gelas
4. aduk sampai mendidih
5. kemudian masukkan ikan nila beserta campurannya
6. terakhir tambahkan asam kandih,daun jeruk purut dan 1 batang serai yang telah ditokok

2 comments: